Minggu, 25 November 2012

Posidonia dan Halophila


Posidonia
Suhu
Suhu optimum 25-300C untuk Posidonia oceanic (Fahrudin 2002).Kisaran suhu optimal bagi spesies lamun untuk perkembangan adalah 28°C-30°C, sedangkan untuk fotosintesis lamun membutuhkan suhu optimum antara 25°C-35°C dan padasaat cahaya penuh.
Intensitas Cahaya
Erftemeijer (1993) mendapatkan intensitas cahaya pada perairan yang jernih di Pulau Barang Lompo mencapai 400 u,E/m2/dtk pada kedalaman 15 meter. Sedangkan di Gusung Tallang yang mempunyai perairan keruh didapatkan intensitas cahaya sebesar 200 uJ3/m2/dtk pada kedalaman 1 meter. (sebaran, 2008).
Arus
Kecepatan arus peraiaran berpengaruh pada produktifitas padang lamun.Turtle grass dapat menghasilkan hasil tetap (standing crop) maksimal pada kecepatan arus 0.5m/det (Dahri et al., 1996).
Halophila
Temperatur
Temperatur air laut untuk Halophila berada dalam range terendah pada 210C dan tertinggi pada 360C dengan waktu periode pada bulan maret sampai September (Phillips 1970). 
Salinitas
Salinity untuk Halophila berada pada ranges  24.3 sampai 38.0 ppt.   The occurrence of Halophila johnsonii throughout the year at salinities as high as 43 ppt was documented (Eiseman & McMillan 1970, Eiseman 1980).  H. johnsonii showed greater tolerance to variation in salinity than did a related species, H. decipiens.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

New Tutorial

Follow Us With Facebook